cara melaksanakan test koneksi jaringan antar komputer
Packet Internet Gopher atau yang kita kenal sebagai ping adalah perintah untuk mengecekan
response server dan client dalam sebuah jaringan internet. Dengan perintah ping ini, Anda bisa
mengetahui koneksi antara antara kedua jaringan.
Berikut adalah informasi yang bisa Anda ketahui dengan menggunakan ping.
1. Mengetahui status up/down komputer atau server tujuan dalam jaringan.
Kita dapat mengecek apakah sebuah komputer atau server dalam keadaan up/down
menggunakan perintah PING. Jika komputer tersebut memberikan response terhadap
perintah PING yang kita berikan maka dikatakan bahwa komputer tersebut up atau
hidup.
2. Memonitor availability status komputer dalam jaringan.
PING dapat digunakan sebagai tool monitoring availibilitas komputer dalam jaringan
yang merupakan salah satu indikator kualitas jaringan yaitu dengan melakukan PING
secara periodik pada komputer yang dituju. Semakin kecil downtime, semakin bagus
kualitas jaringan tersebut.
3. Mengetahui responsifitas komunikasi sebuah jaringan.
Besarnya nilai delay atau latency yang dilaporkan oleh PING menjadi indikasi seberapa
responsif komunikasi terjadi dengan komputer yang dituju. Semakin besar nilai delay
menunjukkan semakin lamban respons yang diberikan. Sehingga nilai delay ini juga bisa
digunakan sebagai indikator kualitas jaringan.
Cara PING di Windows
Berikut ini adalah contoh Cara melakukan PING pada Windows ;
1. Klik Start –> Run
2. Setelah muncul pop up lalu anda tinggal ketikkan –> CMD
3. Lalu munculah gambar seperti di bawah ini , kemudian anda tinggal ketikkan –> ping
(spasi) namadomainanda
Reply : Menunjukkan bahwa koneksi yang anda gunakan terhubung dengan
server tujuan.
Request time out : Ada gangguan pada koneksi, seperti kurang stabilnya koneksi
yang digunakan, atau IP Publict terblock oleh Firewall server.
Destination host unreachable : Kemungkinan modem belum tersambung ke
jaringan internet, atau kendala DNS.
Jika Anda tidak bisa mengakses website Anda dan hasil PING menunjukkan Request Time Out
silahkan dicoba untuk restart koneksi yang digunakan. Bila hal ini masih terjadi, silahkan
menghubungi support dari provider hosting dan informasikan hasil PING tersebut untuk
digunakan sebagai bahan analisa penyebab kemungkinan website Anda tidak bisa diakses.
Hasil Teks Koneksi Sebagai Berikut:
1. RTO
Pengertian Request Time Out (RTO) – Requst Time Out adalah ketika Komputer server
tidak merespon permintaan koneksi dari klien setelah beberapa lama (jangka waktu
timeout bervariasi) antara lain karena:
RTO (request time out) Penyebabnya Bermacam-macam:
A. Utilisasi/pemakaian bandwidth sudah penuh. solusi harus upgrade kecepatan.
B. Kualitas akses jaringan (wireless/wireline) kurang bagus.
C. website yang dituju memiliki delay yang tinggi, sehingga ping timeout.
D. Koneksi ke IP tersebut putus, atau
E. Port di komputer tersebut ditutup.
Penyebab Lainnya Dari Request Timeout :
pengerimpingan yang kurang bagus
panjang kabel yang over ( dealnya 80M , tapi dibolehkan 100m)
jangan melewati kabel yang bertegangan arus kuat ( kabel listrik)
perangkat hardware dari switch ato bisa dr NIC na
ada kemungkinan virus / worm
ada crash dengan program2 yang ad di komputer/ laptop seperti firewall,
antivirus.
Cara Mengatasinya :
Check kembali penulisan IP Tujuan pada sintaks ping
Check kembali apakah pemasangan kabel sudah tepat di Komputer tujuan
Check kembali NetID pada computer tujuan
Matikan Firewall di kedua computerMengatasi Koneksi Modem Yang Sering
Request Timed Out (RTO)
2. Destination Host Unreachable
Destination unreachable, terlaksana andai host, jaringan, port ataupun protokol tertentu
tak bisa dijangkau. Komunikasi di jaringan bergantung dari beberapa kondisi yng
ditemui.
Penyebab Destination Host Unreachable
Andai kamu menemui pesan "Destination Host Unreachable" era melakukan tes koneksi
via Command Prompt pada komputer Windows kamu ,maka ada 3 masalah yng Perlu di
perbaiki :
Kabel jaringan, LAN Card ataupun Wireless USB mungkin tak terhubung ke PC
ataupun perangkatnya rusak.
HUB/SWITCH tak di nyalakan ataupun rusak.
Status "Local Area Connection" masih "Disable" pada Network Connection di
Control Panel.
Tatacara Mengatasi Destination Host Unreachable
Hubungkan perangkat jaringan yang telah di sebutkan yang dengannya baik
pada posisinya,andai perangkat rusak maka butuh di rubah posisi PCI bagi atau
bisa juga dikatakan untuk LAN Card ke slot yng baru(andai tak berdampak percis
sekali maka gantilah yang dengannya baru), Andai perangkat merupakan
Wireless USB,maka pastikan lampu indicator menyala serta coba di pindahkan ke
port USB yng lain (andai tak berdampak percis sekali maka gantilah perangkat
yang dengannya yng baru).
Nyalakan HUB/SWITCH serta coba pindahkan kabel jaringan komputer target ke
slot yng lain, lalu coba tes koneksi lagi. Andai tak ada perubahan sesudah di cek
yang dengannya penyelesaian masalah 1 maka bisa di pastikan HUB/SWITCH
kamu rusak, menjadikan Perlu di perbaiki ataupun di rubah yang dengannya yng
baru.
Klik kanan pada Local Area Connection yng disable yang dengannya warna abu
abu lalu klik enable serta coba lakukan tes koneksi lagi.
3. Reply
Jika muncul pesan replay artinya ada balasan atau respon dari komputer atau perangkat
tujuan. Perangkat tujuan memberi kabar balik bahwa kiriman sudah diterima. Hal ini bisa
disimpulkan bahwa perangkat komputer itu masih berpartisipasi aktif dalam jaringan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar